Rabu, 13 November 2013

Cara mengetahui orang yang melihat profil kita


     Lagi iseng - iseng googling ternyata nemuin "cara mengetahui pengintip profil facebook kita". Ok, saya akan share bagaimana cara mengetahui pengintip profil facebook kita.








1. Masuk atau login dulu ke facebook

2. Lalu pada beranda/home facebook, tekan ctrl+u

3. Nanti akan muncul halaman berupa source pagenya

4. Cari tulisan InitialChatFriendList dengan bantuan ctrl+f

5. Jika sudah ketemu, anda akan melihat tulisan, misalkan:
["InitialChatFriendsList",[],{"list":["100000675385675","100001588686961",

6. Nah, angka - angka tersebut adalah id profil orang yang suka ngintip profil facebook kita

7. Cara mengetahui siapa dia, masukkan id profil itu di address bar dengan format
www.facebook.com/idprofil

Contoh: www.facebook.com/100000675385675 jangan lupa tekan enter

8. Nanti akan keluar profil orang yang suka ngintip profil kalian. Id pertama adalah orang yang paling sering ngintip profil facebook anda, dilanjutkan dengan id - id berikutnya

Ok, selamat mencoba ^_^

0 komentar:

Posting Komentar